Penguatan Tata Kelola UMKM Adinda Food Melalui Pencatatan Keuangan Manajemen SDM Dan Pemasaran Digital
Abstract
Abstract: This community service program at UMKM Adinda Food was conducted to address several managerial issues, including unstructured financial recording, unclear division of labor, and limited marketing practices. Using field observation, in-depth interviews, SWOT analysis, and implementation-based coaching, the program produced practical solution models consisting of simplified financial recording, standardized workflow arrangements, and the introduction of digital marketing practices. The results indicate that hands-on and context-based approaches effectively improve the SME owner's understanding of efficient and adaptive business management. This program contributes to current knowledge on contextual SME assistance strategies and provides a basis for applying similar models to other small enterprises with comparable characteristics.
Keywords: digital marketing; simple accounting; sme management; workflow.
Abstrak: Kegiatan pengabdian masyarakat pada UMKM Adinda Food dilaksanakan untuk menjawab permasalahan manajemen usaha, terutama pencatatan keuangan yang tidak terstruktur, pembagian kerja yang kurang jelas, serta pemasaran yang masih terbatas pada penjualan langsung. Melalui metode observasi lapangan, wawancara mendalam, analisis SWOT, dan pendampingan implementatif, kegiatan ini menghasilkan model solusi yang dapat digunakan UMKM secara praktis, meliputi pencatatan keuangan sederhana, pola kerja terstandarisasi, dan pengenalan pemasaran digital. Hasil pelaksanaan menunjukkan bahwa pendekatan berbasis praktik mampu meningkatkan pemahaman pelaku UMKM terhadap tata kelola usaha yang efisien dan adaptif. Kegiatan ini memberikan kontribusi terhadap pengembangan pengetahuan mengenai strategi pendampingan UMKM yang kontekstual, serta membuka peluang penerapan model serupa pada usaha kecil lainnya dengan karakteristik sejenis.
Kata kunci: akuntansi sederhana; manajemen sdm; pemasaran digital; UMKM.
References
Aftitah, F. N., Labana, J. K., Hasanah, K., & Lailatul, N. H. F. . (2024). Pengaruh UMKM Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia Pada Tahun 2023. Jurnal Kajian Dan Penalaran Ilmu Manajemen, 3(1), 32–43. https://doi.org/: https://doi.org/10.59031/jkpim.v3i1.511
Anggraeni, W. (2025). Persepsi Pelaku Umkm Terhadap Pentingnya Transparansi Laporan Keuangan. JURNAL ECONOMINA, 4, 290–296. https://doi.org/https://doi.org/10.55681/economina.v4i8.1571
Herdiani, H. (2025). STRATEGI PEMASARAN UMKM DALAM MENJANGKAU PASAR MODERN STUDI KASUS PADA BANDENG INN. 03(02), 135–144. https://e-journal.naureendigition.com/index.php/jam/article/view/1762
Muslim, M., Wahyudi, M., Putra, D., & Pratama, F. (2025). OPTIMASI PENJUALAN PRODUK MELALUI PELATIHAN DIGITAL MARKETING BAGI UMKM HALAL DI KECAMATAN KOTO TANGAH. INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian, 9(1), 241-249. doi:10.36841/integritas.v9i1.6246
Nabilah Selvinia1, Ririn Julian Tika2, Revany Yuliani3, M. R., & Rangga Perdana5, H. L. R. (2025). Penyusunan Laporan Keuangan Umkm Melalui Penerapan Standar Akuntansi Keuangan Emkm Pada Umkm Dagang Toko Sembako Ibu Anna Di Kota Tanjungpinang Periode Juli-September 2024. 8(1), 24–37. https://doi.org/https://doi.org/10.57093/metansi.v8i1.335
Nuhzatul Ainiyah1*, Rifky Kurniawan2, Agus Setia Irfandi3, Syunu Trihantoyo4, M. S. (2025). Peran Manajemen Sumber Daya Manusia dalam Meningkatkan Produktivitas Organisasi The Role of Human Resources in Enhancing Organizational Productivity. Jurnal Bisnis Mahasiswa, 5(3), 2807–2219. https://doi.org/https://doi.org/10.60036/jbm.619
Pajri, M. (2024). Peran Manajemen Sumber Daya Manusia dalam Meningkatkan Daya Saing UMKM di Era Digital. Jurnal Ekonomi Bisnis Dan Manajemen, 2(4), 226–236. https://doi.org/10.59024/jise.v2i4.1154
Ramadhani, N. A. (2025). Pemberdayaan UMKM melalui Pelatihan Digital Marketing untuk Peningkatan Daya Saing di Era Ekonomi Digital. Journal of Community Action, 1(2), 42–49. https://doi.org/10.70716/joca.v1i2.114
Tenri, A., Putri, L., Haris, L., & Teknologi, I. (2025). STRATEGI PEMASARAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH PADA ERA DIGITAL DI KOTA MAKASSAR. 5(1), 98–108. https://doi.org/https://doi.org/10.31963/jba.v5i1.5479
Zikri Aidilla Syarli, S. A. S. (2025). ANALISIS PEMAHAMAN PELAKU UMKM PADA PEMBUATAN LAPORAN KEUANGAN BERBASIS SAK EMKM. 14(2). https://doi.org/https://doi.org/10.34127/jrlab.v14i2.1684










